Detail PRODUSEN FERROUS SULPHATE HEPTAHYDRATE
Ferrous sulphate heptahydrate sering digunakan pada proses water treatment sebagai coagulan untuk treatment Industri / Tambang, pengental tinta di industri tinta, dan campuran pewarna Industri tekstil. Menjadi bahan baku pada Industri Pakan Ternak dan sebagai bahan baku tambahan untuk pembuatan Pupuk. Selain itu juga pada Industri Mining / Nikel dan Industri semen dapat digunakan untuk pencucian Kromium.
General Chemical
Tampilkan Lebih Banyak